Ujian Semester Ganjil 2023-2024: Momen Ikhtiyar Evaluasi Belajar Siswa

Hari ini MTs Silahul Muslimin melaksanakan Ujian Tulis Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025. Ujian yang berlangsung selama sepekan mulai tanggal 2-7 Desember 2024 diikuti oleh seluruh siswa kelas VII, VIII, dan IX. Ketua Panitia Ujian, Bapak Nur Hadi, yang memimpin jalannya ujian mengungkapkan bahwa persiapan untuk ujian kali ini berjalan dengan lancar. “Alhamdulillah, persiapan ujian […]

Continue Reading

MTs SILMUS Rayakan Hari Guru dengan Mengadakan Upacara

Persen, Tegaldlimo – Hari Guru Nasional (HGN) yang jatuh pada tanggal 25 November 2024 hari ini, diperingati di MTs SILMUS dengan mengadakan kegiatan upacara. Peringatan ini merupakan momen spesial untuk mengenang jasa para guru yang telah memberikan pengabdian terbaik bagi kemajuan dunia pendidikan. Berbeda dengan upacara biasanya, pada peringatan HGN, seperti pada tahun-tahun sebelumnya, seluruh […]

Continue Reading

Pelaksanaan PKKM Ajak MTs Silahul Muslimin Tingkatkan Branding dan Administrasi

Persen, Tegaldlimo – Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) di MTs Silahul Muslimin hari ini, Selasa 19 November 2024 tidak hanya menjadi ajang evaluasi kinerja, tetapi juga menjadi momentum untuk merumuskan langkah-langkah strategis ke depan. Para pengawas yang hadir memberikan masukan penting terkait branding dan pengelolaan administrasi. Kedua hal ini dianggap krusial untuk meningkatkan daya tarik […]

Continue Reading

Merawat Api Patriotisme, MTs Silahul Muslimin Adakan Upacara Hari Pahlawan

Persen, Tegaldlimo – Dalam suasana khidmat, seluruh civitas akademika MTs Silahul Muslimin menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Pahlawan pada Senin kemarin, 12 November 2024. Acara yang berlangsung di halaman sekolah ini menjadi momen refleksi bagi siswa untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. H Agus Romli selaku kepala […]

Continue Reading

Siswa MTs Silahul Muslimin Unjuk Kreativitas dalam Lomba Fashion Show Bertema Pahlawan

Persen, Tegaldlimo – Setelah menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan, suasana meriah berlanjut di MTs Silahul Muslimin. Siswa-siswi berlomba memamerkan kreativitas mereka dalam lomba fashion show bertemakan budaya, adat, dan perjuangan para pahlawan. Acara yang digelar pada Senin 12 November 2024 ini diikuti oleh antusiasme yang tinggi dari seluruh peserta. Para peserta tampil memukau dengan mengenakan […]

Continue Reading

STIKES Banyuwangi Berikan Pembinaan Kader UKS di MTs Silahul Muslimin

Persen, Tegaldlimo – Madrasah Tsanawiyah Silahul Muslimin hari ini Rabu 30/10/2024 mendapatkan kunjungan istimewa dari tim Kesehatan STIKES Banyuwangi. Kunjungan ini dalam rangka pembinaan kader Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas program UKS di sekolah. H Agus Romli selaku Kepala Sekolah MTs Silahul Muslimin menyambut baik kegiatan pembinaan ini. “Kami sangat berterima […]

Continue Reading

Kirab Maulid Nabi

Dalam rangka memperingati kelahiran Nabi, Yayasan Pesantren Subulul Huda (YPPSH) mengadakan Kirab Maulid. Acara yang dilaksakan Senin pagi kemarin (14/9/2024) diikuti seluruh unit yang ada di YPPSH baik TK, MI, MTS, MA dan Madin, Beberapa simpatisan dan masyarakat sekitar juga ikut andil memeriahkan Kirab Maulid. Star dari halaman MTs Silahul Muslimin, acara dimulai dengan sambutan […]

Continue Reading

Pengawas Madrasah H Judhi Kunjungi MTs Silmus

Dalam rangka untuk meningkatkan mutu pendidikan dan pengawasan madrasah, hari Rabu 19/9/2024 kemarin pengawas madrasah H. Judhi. MPd berkunjung ke MTs Silahul Muslimin. Kunjungan kali ini memberikan bahan dan evaluasi terhadap pendidikan di tingkat madrasah yang setiap tahun penuh dengan tantangan. Salahsatunya adalah perlu adanya evaluasi siswa yang dituangkan dalam bentuk ujian madrasah. Hal ini […]

Continue Reading

Tingkatkan Kompetisi Antar Siswa, Silmus Mengadakan Lomba Agustusan

Menutup agenda kegiatan Agustusan, MTs SILMUS -silahul muslimin-, di bulan agustus akhir selama beberapa hari mengadakan kegiatan perlombaan antar siswa. Kegiatan yang bertajuk meningkatkan kompertisi dan raih prestasi memberikan animo kelurga besar Madrasah Tsanwiyah Silahul Muslimin semakin semarak. Sebelum perlombaan dimulai, seluruh siswa dan guru melakukan pemanasan dengan senam pagi. setelah itu langsung pembukaan acara […]

Continue Reading